Gereja Kristen Jawa Mijen Semarang

Terkait penyebaran virus Corona atau COVID-19, maka Ibadah yang diadakan dan dilaksanakan melalui ibadah ONLINE digunakan sebagai Ibadah Keluarga.... Majelis Gereja Kristen Jawa Mijen..... Selamat beribadah ..... Tuhan Yesus memberkati.

Warta Jemaat




Liturgi : Minggu Paska II    
Warna Liturgi : Putih
Kisah Para Rasul 2:14a,22-32; Mazmur 16; 1 Petrus 1:3-9; Yohanes 20:29-31

Model Iklan
“dan tentang hal itu kami semua adalah saksi.”

(Kisah Para Rasul 2:32b)


Dulu ada kisah tentang adanya seorang artis yang dipecat dari menjadi model iklan sebuah produk. Yang menjadi penyebabnya adalah sang artis ketahuan sedang memakai produk lain, berbeda dengan yang diiklankan. Begi perusahaan, perbuatan sang artis tidak bisa diterima karena hal itu menunjukkan bahwa dia tidak percaya pada produk yang diiklankannya sendiri. Perusahaan tentu memiliki harapan supaya artis tersebut senantiasa memakai produk yang diiklankan dimana saja supaya semua orang tahu bahwa produk tersebut memang baik dan bisa dipercaya.

Penulis Injil Yohanes menyatakan bahwa memang Injil tersebut ditulis supaya manusia bisa membaca dan percaya bahwa Tuhan Yesus memang adalah Kristus, Anak Allah. Kepercayaan itulah yang membuat setiap umatNya hidup di dalam kuasaNya. Jadi setiap orang percaya dipanggil untuk menjalani hidup sebagaimana iklan. Yang diiklankan adalah Tuhan Yesus. Tentunya Dia juga tidak menghendaki jika ada orang yang mengaku percaya, namun hidupnya tidak menunjukkan bahwa dia adalah umatNya; terlihat dari tingkah laku dan perkataannya yang bertolak-belakang dengan firman Tuhan Allah. Jika kehidupan kita seperti ini, apa bedanya dengan si model iklan yang tidak memakai produk yang diiklankannya tadi? Jika demikian sebagaimana sang artis yang ketahuan oleh perusahaan karena tidak memakai produknya, kita pantas dipecat dari kedudukan menjadi pengikut Tuhan Yesus.

Namun bersukacitalah karena Tuhan Yesus tidak bertindak demikian. Kasihnya abadi. Oleh karena itu marilah mengucap syukur karena kasih Tuhan Yesus yang tak pernah putus kepada kita dengan cara menjadi model iklannya yang konsekuen; yaitu yang setia menjalani kehidupan seturut dengan kehendak Tuhan Yesus.

UCAPAN SELAMAT DATANG

Majelis GKJ Mijen mengucapkan “Selamat datang dan terima kasih” kepada pengunjung kebaktian dari Gereja lain di GKJ Mijen. Semoga bisa merasakan berkat Tuhan dalam kebaktian di sini. Bagi yang membutuhkan pelayanan silahkan menghubungi Majelis di Konsisturi. Nikmati berkat Tuhan di Gereja dengan duduk di kursi depan.

I. Bacaan Alkitab Minggu Ini

Hari / Tanggal
Bacaan
Senin, 20-4-2020
Hakim-hakim 6:36-40
Mazmur 114
Yohanes 3:1-8
Selasa, 21-4-2020
Yunus 1:1-17
Mazmur 114
Yohanes 3:7-15
Rabu, 22-4-2020
Yunus 2:1-10
Mazmur 114
Yohanes 3:16-21
Kamis, 23-4-2020
Yesaya 25:1-5
Mazmur 116:1-4,
12-19
Yohanes 3:31-36
Jum’at, 24-4-2020
Yesaya 26:1-4
Mazmur 116:1-4,
12-19;
Yohanes 6:1-15
Sabtu, 25-4-2020
Yesaya 25:6-9
Mazmur 116:1-4,
12-19
Yohanes 14:6-14
POKOK DOA MINGGU INI

1. Warga yang sedang sakit & sedang dalam pemulihan :

Blok I : Ibu Sih Winardi, Ibu Triyanti Warsimin. Blok II : Ibu Susanto.
Blok III : Bp. Moses Tarji, Ibu Ratinah, Ibu Ety Suryati, Bp. Wahyudi. Blok IV : Ibu Suwarti, Ibu Paimo M, Bp. Saad, Bp. Setyo Agung. Blok V : Ibu Suni Triyono, Bp. Sukiman, Ibu Ngatemi Suryadi, Ank. Dimas. Blok VI : Bp. Soenaryo.
Pep. Gempol : Bp. Ruskamto. Pep. Ngesrep : Sdri. Christy Setyo Ardani, Bp. Khamid.

2. Kegiatan Blok, Komisi, Panitia

3. Usaha dalam penanganan Virus Covid 19

4. Proses Pemanggilan Pendeta

5. Sidang Istimewa Perentoar.

6. Retret Jemaat, di Santa Maria Tawangmangu.

7. Pemerintahan,Bangsa dan Negara.

II. HIMBAUAN

Bapak Ibu Saudara dan anak-anak yang terkasih dalam Yesus Kristus, sejalan dengan himbauan Pemerintah, PGI dan Sinode GKJ, Majelis GKJ Mijen Semarang menyampaikan:

1. Mendorong jemaat untuk mempraktekkan Pola Hidup Bersih Sehat ( PHBS ) dan meningkatkan daya tahan tubuh.

2. Tidak panik atau memberikan reaksi berlebihan, senantiasa berdoa, serta melakukan tugas dan kewajiban sebaik-baiknya.

3. Ibadah pada hari Minggu, di Induk Pagi & Sore, Pepanthan Gempol dan Pepanthan Ngesrep, Sekolah Minggu baik anak maupun remaja digantikan dengan ibadah di rumah masing-masing.

4. Kotbah Minggu dan renungan PD akan di share melalui media elektronik via ibadah online Youtube. Link kotbah online akan diberikan lewat WA.

5. Persembahan : sebagai wujud tanggung jawab kita kepada Gereja maka Majelis menghimbau dalam perumusan teknis pengumpulan persembahan baik itu Persembahan Bulanan, Mingguan, Aksi Puasa, Mirunggan, Istimewa, Pemanggilan Pendeta, sebagai berikut :

  1. Persembahan bisa langsung diserahkan ke bendahara Gereja.
  2. Persembahan bisa dititipkan ke Admin Gereja
  3. Persembahan bisa dititipkan pengurus blok untuk selanjutnya bisa diinfokan ke Majelis.
  4. Persembahan via transfer rekening Melalui Transfer BRI ke Rekening 105801000090568 a.n Bp. Alif Purnomo ( selaku bendahara GKJ Mijen ), bukti transfer mohon untuk dikirim ke No WA Bp. Alif Purnomo ( 085 747 099 990 ) atau ke no WA Ibu Nita Andriati ( 085 338 701 650 )

Selanjutnya untuk persembahan yang sudah sampai dibendahara akan di data dan diinfokan pada warta Gereja yang akan di share secara online.

6. Untuk sementara kegiatan Blok dan Komisi secara tatap muka ditunda sampai ada pemberitahuan lebih lanjut, Persekutuan Doa keluarga dirumah masing-masing dengan Panduan bahan Persekutuan Doa yang dikirim ke Jemaat lewat Media Elektronik.

Hal ini menyadarkan kita, akan keterbatasan diri dan mendorong kita untuk semakin mengandalkan serta berharap pada pertolongan Tuhan.

III. TEMA DAN NYANYIAN IBADAH


Tema Ibadah Minggu Paska II 19 April 2020

“ AKU PERCAYA MAKA AKU BERSAKSI”

Bacaan Injil : Yohanes 20 : 29 – 31
Tema Ibadah Minggu Paska III 26 April 2020

“ DIBANGKITKAN UNTUK BERKARYA”

Bacaan Injil : Lukas 24 : 13 – 35
Mijen
Mijen
KJ 2 : 1
KJ 4 : 1,4 KJ 37B : 1,2 KJ 387 : 1
KJ 439 : 1
KJ 427 : 1,2
KJ 408 : 1
KJ 2 : 1,4
KJ 251 : 1,3,4
KJ 406 : 1,3
KJ 445    : 1
KJ 393 : 1
KJ 416 : 1,3
KJ 428 : 1
Pelengkap :
Berita Anugerah : Ibrani 11 : 1 Persembahan : Mazmur 96 : 8 – 9
Pelengkap :
Berita Anugerah : 1 Petrus 1 : 17 – 23
Persembahan : Mazmur 116 : 1-4, 12 – 19

IV. WARTA DARI PANITIA RETREAT
Diberitahukan kepada warga jemaat, bahwa untuk kegiatan Retreat Jemaat yang semula akan dilaksanakan pada tanggal 30 April – 1 Mei 2020, sehubungan dengan adanya situasi Covid 19 maka untuk kegiatan Retreat Jemaat ditunda sampai ada pemberitahuan lebih lanjut. Mohon perhatiannya.

V. ULANG TAHUN
Warga jemaat yang berulang tahun tanggal 19 – 25 April 2020.

No
Nama
Blok/Pepanthan
Tanggal Lahir
1
Ank. Marshall F
III
19 April
2
Ibu Ratinah A
III
20 April
3
Ank. Abraham Avro Kusuma
IV
20 April
4
Sdr. Kristyo Samuel Ardi S
IV
21 April
5
Ibu Setyowati
Gempol
24 April
Segenap Majelis dan seluruh warga jemaat GKJ Mijen Semarang mengucapkan” Selamat Berbahagia”, Tuhan selalu memberkati

VI. Informasi Persembahan Minggu, 12 April 2020

Persembahan
Mijen
Jumlah
Mingguan, 29 Maret 2020
182.000
182.000
Mingguan, 05 April 2020
477.000
477.000
Kamis Putih, 09 April 2020
240.000
240.000
Jumat Agung, 10 April 2020
485.000
485.000
Sabtu Sunyi, 11 April 2020
255.000
255.000
Mingguan, 12 April 2020
2.858.500*
2.858.500*
Persembahan Aksi Puasa
7.780.000**
7.780.000**
Bulanan
5.415.000
5.415.000
Mirunggan
1.707.500***
1.707.500***
Pemanggilan Pendeta
2.515.000
2.515.000
Total
21.915.000
21.915.000

· Persembahan Mingguan, 12 April 2020 Rp. 2.858.500*
Yang melalui Admin Gereja Rp. 2.458.500,-
Yang melalui Transfer Rp. 400.000,-
- Bp. Stefanus Rp. 250.000,-
- NN Rp. 150.000,-
· Persembahan Aksi Puasa Rp. 7.780.000,-**
- Celengan Rp. 7.530.000,-
Yang Melalui Tranfer
- Keluarga Ibu Natalia (IV) Rp. 250.000,-
· Persembahan Mirunggan Rp. 1.707.500,-***
Persembahan Perpuluhan NN Rp. 57.500,-
Persembahan Perpuluhan NN Rp. 550.000,- ( Bulan Januari )
Persembahan Perpuluhan NN Rp. 550.000,- ( Bulan Februari )
Persembahan Perpuluhan NN Rp. 550.000,- ( Bulan Maret )
· RINCIAN PERSEMBAHAN PEMANGGILAN PENDETA, MINGGU 12 April 2020

Blok/No
Jumlah
Blok/No
Jumlah
Blok / No
Jumlah
II/03
75.000
IV/14
40.000
IV/49
25.000
III/24
50.000
IV/18
20.000
IV/50
50.000
III/25
50.000
IV/19
20.000
IV/53
10.000
III/26
50.000
IV/20
200.000
IV/54
10.000
III/32
20.000
IV/21
40.000
IV/55
40.000
IV/01
100.000
IV/23
50.000
IV/56
30.000
IV/02
50.000
IV/24
50.000
IV/57
50.000
IV/03
50.000
IV/28
60.000
IV/60
200.000
IV/07
50.000
IV/33
30.000
VI/05
100.000
IV/09
50.000
IV/36
30.000
VI/06
100.000
IV/11
300.000
IV/41
100.000


IV/12
300.000
IV/42
50.000


IV/13
40.000
IV/48
25.000


· RINCIAN PERSEMBAHAN BULANAN, MINGGU 12 April 2020

Blok/ No
Jumlah
Blok/No
Jumlah
Blok/No
Jumlah
III/24
150.000
IV/18
30.000
IV/53
20.000
III/25
150.000
IV/19
30.000
IV/54
20.000
III/26
100.000
IV/20
200.000
IV/55
40.000
III/32
50.000
IV/21
1.700.000
IV/56
40.000
IV/01
100.000
IV/23
50.000
IV/57
100.000
IV/02
75.000
IV/24
100.000
IV/60
400.000
IV/03
50.000
IV/28
100.000
VI/05
100.000
IV/07
100.000
IV/29
100.000
VI/06
100.000
IV/09
100.000
IV/33
60.000


IV/10
100.000
IV/36
50.000


IV/11
300.000
IV/41
100.000


IV/12
300.000
IV/48
100.000


IV/13
100.000
IV/49
100.000


IV/14
100.000
IV/50
100.000




“Kekuatan Persekutuan ”
...Kemudian daripada itu Tuhan menunjuk tujuh puluh murid yang lain, lalu mengutus mereka berdua-dua mendahuluiNya... (Lukas 10:1a)

Pada jaman sekarang ada beberapa di antara orang Kristen yang menyombongkan kehidupan rohaninya. Orang yang demikian terlihat dari kehidupanya yang suka mengenakan aksesoris khas Kristen, sering meggunakan ayat-ayat Alkitab ketika bercakap dengan teman-temannya namun menganggap saudaranya seiman yang sedang sakit sebagai akibat dosanya dan menggosipkan saudara yang jatuh ke dalam dosa. Kelihatannya orang yang saleh, namun suka menghakimi sesama. Mengapa manusia bisa sombong? Sesungguhnya ini adalah manusiawi. Setelah melakukan pekerjaan dengan susah payah, manusia minta penghargaan. Meskipun manusiawi namun jika tidak terkendali, bisa mencelakakan yang lain dan diri sendiri. Mencelakai yang lain karena membuat gosip akan melukai perasaan sesama. Mencelakai diri sendiri karena sesama yang sakit hati tidak akan berelasi dengan dirinya. Lalu bagaimana supaya orang percaya tidak menyombongkan diri? Mungkin bisa meneladan yang dilakukan oleh Tuhan Yesus. Dia mengutus para murid tidak seorang diri namun ada temannya berdua-dua. Di sisi memahami kekuatan persekutuan; yaitu untuk menolong, mendukung dan mengingatkan. Setiap pengikut Tuhan Yesus mempunyai tanggung jawab untuk menyampaikan kabar baik kepada dunia. Oleh karena itu jangan sampai kehidupan orang Kristen yang suka menyombongkan diri dan menyakiti perasaan sesama malah menjadi sandungan tersiarnya kabar mulia. Hal ini bukanlah tugas yang ringan. Dengan persekutuan yang erat, kita akan bisa menjaga diri sendiri dan saudara sepersekutuan dari perilaku yang akan menghalangi tersiarnya kabar mulia. Jika perilaku orang percaya yang seturut dengan kehendak Tuhan Allah bisa menarik bagi sesama, kabar mulia akan bisa diterima orang banyak.




UCAPAN SELAMAT DATANG
Majelis GKJ Mijen mengucapkan “Selamat datang dan terima kasih” kepada pengunjung kebaktian dari Gereja lain di GKJ Mijen. ­Semoga bisa merasakan berkat Tuhan dalam kebaktian di sini. Bagi yang membutuhkan pelayanan silahkan menghubungi Majelis di Konsisturi. Nikmati berkat Tuhan di Gereja dengan duduk di kursi depan.

I. PELAYANAN FIRMAN MINGGU, 07 JULI  2019 
Gereja
Jam
Pengkotbah
Bhs/Nyanyian
Pengiring Pujian
Mijen Pagi
07.00-08.30
Bp. Yohanes Tohari
Indo/PKJ
Band Pemuda
Mijen Sore
16.00-17.30
Dkn. Bangkit G
Indo/PKJ
Sdri. Vika
Pep. Gempol
06.30-07.30
Bp. Hadi Sentot N
Indo/PKJ
Bp. Purwanto
Pep. Ngesrep
07.00-08.30
Bp. Hariarso 
Indo/PKJ
Sdri. Agata












· Jadwal Petugas Kebaktian Minggu, 07 JULI  2019  


MIJEN PAGI 
MIJEN SORE
Pangrukti
: Pnt. Rustini
: Pnt. Djoko P
Pembaca WG/ Pengakuan Iman
: Dkn. Steven I
: Pnt. Yanuar P
Mazmur Tanggapan
: Dkn. M. Aris N
: Pnt. Alif P
Lektor
: Ibu Didit
: Sdr. Luluk
Persembahan
: Pnt. W. Kristiyono
: Dkn. Ari Prasetyo 
Pemandu Pujian
: Sdri. Vrila, Sdri. Devi,
  Sdr. Ivan
: Ibu Vina, Ibu Satiti
Sound / LCD
: Sdr. Gigih
: Sdr. Erwanto
Pengedar Kantong Persembahan
: Ibu Tri K, Ibu Djoko,
  Pnt. Widya HP,
  Pnt. Erminingsih
: Pnt. Yanuar P
Penerima Tamu
: Ibu Ratinah, Ibu Lilik,  
  Dkn. Dwi LD, Pnt. Cahyo R
: -

Penghias Altar /Warna Liturgi
: BLOK IV/ HIJAU




























II.  PELAYANAN FIRMAN MINGGU, 14 Juli  2019 
Gereja
Jam
Pengkotbah
Bhs/Nyanyian
Pengiring Pujian
Mijen Pagi
07.30-selesai
Pdt.I.Agus Purwadi
Daerah/Lit Khusus
Band Pemuda
Mijen Sore

GABUNG DALAM IBADAH RIYAYA UNDHUH-UNDHUH
Pep. Gempol

GABUNG DALAM IBADAH RIYAYA UNDHUH-UNDHUH DI INDUK MIJEN
Pep. Ngesrep



·     Jadwal Petugas Kebaktian Minggu, 14 Juli  2019


MIJEN PAGI 
Pangrukti
: Pnt. Djoko Puryono
Pembaca WG/ Pengakuan Iman
: Pnt. Yanuar P
Persembahan
: Pnt. Cahyo Raharjo
Pemandu Pujian
: Ibu Ida DK, Ibu Febri, Sdr. Trio
Sound / LCD
: Sdri. Putri
Pengedar Kantong Persembahan
: Dkn. Kurnia A, Dkn. Dwi LD, Dkn. Purwanto,  
  Pnt. Juari
Penerima Tamu
: Pnt. Rustini, Pnt. Erminingsih, Pnt. Widya HP, 
  Dkn. Cahyanto Banu, Dkn. M. Aris N,
  Dkn. Steven I, Dkn. Ari P, Pnt. Tri S, Dkn. Yulius W,
  Dkn. Komari, Dkn. Erniawati, Dkn. Sumari,
  Dkn. Kirwanto, Dkn. Sugiyanto  
Penghias Altar /Warna Liturgi
: BLOK IV/ HIJAU

























I. JADWAL KEBAKTIAN SEKOLAH MINGGU REMAJA
Tanggal
Waktu
Tempat
Pengajar
07-07-2019
07.00- selesai
Belakang Gereja   
Sdr. Dandi




14-07-2019
07.00-08.30
Belakang Gereja
Gabung dalam Ibadah Riyaya Undhuh-Undhuh












II.   JADWAL KEBAKTIAN SEKOLAH MINGGU

Tanggal
Kelas
Jam
Pengajar

07-07-2019
DAUD  ( 1 – 3 )
07.00-08.30
Sdri. Putri
Ibu Ida D
Ibu Vina L 
Sdr. Trio
DANIEL ( 4 – 6 )
07.00-08.30
SAMUEL ( Baby )
07.00-08.30
Pemusik


14-07-2019
DAUD  ( 1 – 3 )
07.00-08.30

Gabung Dalam Ibadah Riyaya Undhuh-Undhuh  
DANIEL ( 4 – 6 )
07.00-08.30
SAMUEL ( Baby )
07.00-08.30
Pemusik




I.      Bacaan Alkitab Minggu Ini

Hari / Tanggal
Bacaan
Senin, 08-7-2019
2 Raja-raja 5:15-19a
Mazmur 6
Matius 5:1-12
Selasa, 09-7-2019
2 Raja-raja 5:19b-27
Mazmur 6
Matius 10:7-13
Rabu, 10-7-2019
2 Raja-raja 6:1-7
Mazmur 6
Lukas 10:13-16
Kamis, 11-7-2019
Amos 1:1-2:3
Mazmur 82
Matius 5:17-19
Jum’at, 12-7-2019
Amos 2:4-11
Mazmur 82
Matius 5:20-26
Sabtu, 13-7-2018
Amos 2:12-3:8
Mazmur 82
Yohanes 3:16-21
POKOK DOA MINGGU INI
1.       Warga yang sedang sakit & sedang dalam pemulihan : 
Blok I : Ibu Sih Winardi. Blok II : Ibu Sumpeni, Ibu Susanto, Ibu Cicik C.
Blok III : Bp. Moses Tarji. Blok IV :  Ibu Suwarti, Ibu Paimo M, Bp. Saad, Bp. Setyo Agung. Blok V : Ibu Suni Triyono, Bp. Sukiman, Ibu Ngatemi Suryadi.  
Blok VI : Bp. Soenaryo. Pep. Gempol : Bp. Ruskamto. Pep. Ngesrep :  Sdri. Christy Setyo Ardani, Ibu Tukiyem Ngasipin, Bp. Khamid.
2.       Kegiatan Blok, Komisi, Panitia
3.       Pemerintahan,Bangsa dan Negara.
4.       Proses Pengurusan IMB di Pep. Gempol dan Proses Pensertifikatan Tanah Pep. Ngesrep.
5.       Proses Pemanggilan Pendeta
6.       Panitia Riyaya Undhuh-Undhuh

II.     TEMA DAN NYANYIAN IBADAH
Tema Ibadah Minggu Biasa XIV
07 Juli 2019

“ MENGEMBAN PERUTUSAN TUHAN”

Bacaan Alkitab :
Bacaan I       : Yesaya 66 : 10 – 14 
Tanggapan   : Mazmur 66 : 1 – 9
Bacaan II     : Galatia 6 : 1 – 16 
Bacaan Injil : Lukas 10 : 1 – 11, 16 – 20
Tema Ibadah Minggu,
14 Juli 2019

“ SAOS SOKUR KLAYAN EKLAS”


Bacaan Injil : Jabur Mazmur 119 : 7
Mijen Pagi, Sore, Gempol, Ngesrep
Mijen Pagi
PKJ 2 ( 2x )
PKJ 55   : 1 – 5
PKJ 37   : 1 – 2
PKJ 127 : 1 – 4
PKJ 149 : 1 – 3
PKJ 183 : 1 – 2
PKJ 242 : 1 – 2
KPK 21 : 5,6 ( Mazmur 84 )
KPJ 31 : 1,2
KPK BMGJ 46 : 1 – 4
KIDUNG MAZMUR 103
KPJ 157 : 1,2
KPK 103 : 1 – 4
Mijil Pisungsung
Mijil Pisungsung
KPK BMGJ 98 : 1,2
KPJ 459 : 1 – 2
Pelengkap
Berita Anugerah : Amsal 13 : 16
Persembahan       : Mazmur 96 : 8
Pelengkap
Berita Anugerah :Mazmur 103 : 8 – 11
Persembahan       : 2 Korinta 9 : 6 – 8





I.      JADWAL KEGIATAN BLOK
           Tema   : Jalan Gie dan Agus; Meniti Peran Gereja Bagi Keadilan Sosial di
Indonesia
 Bahan : Matius 25: 31-46 ( PD Ke 7 Masa Pentakosta, Pujian KJ )
Hari/Tanggal
Blok
Waktu
Tempat
Pemimpin
Selasa,
09 - 07 -2019
I,II,VA,VB
Pkl 19.00
Bp. Joko Sutopo
Rawasemanding
PF : Bp. Yanuar P
PP : Ibu Praptiningsih
III, VI
Pkl 19.00
Bp. Pudjo S
Ngemplak Mijen
PF : Bp.W.Kristiyono
PP : Ibu Endang R
Rabu,
10-07-2019
IV
Pkl 19.00
Bp. Steven Istanto
Jatisari
PF : Bp. Alif P
PP : Ibu Yuwana

II.      JADWAL KEGIATAN PERSEKUTUAN KWD
    Untuk kegiatan Persekutuan KWD, Jumat 13 Juli 2019 di alihkan ke persiapan Riyaya
    Undhuh Undhuh pada hari Sabtu, 14 Juli 2019 pukul 17.00 WIB. Mohon perhatiannya.

III.      RAPAT MAJELIS
  Dilaksanakan hari Minggu, 07 Juli  2019 pukul 11.00 WIB di Pepanthan Gempol,
  dengan pemimpin rapat Majelis Bidang I : Pnt.W.Kristiyono, renungan
  Majelis Pepanthan Gempol. Apabila dari warga jemaat ada usulan/masukan,
  dipersilahkan menyampaikan surat ke rapat Majelis. Mohon dukungan doa jemaat.

IV.        RAPAT GURU – GURU SEKOLAH MINGGU
    Dilaksanakan hari ini, Minggu 7 Juli 2019 pukul 10.00 WIB di rumah Ibu Cicik
    Citrawati. Mohon kehadiran segenap guru-guru Sekolah Minggu.

V.             PERSEKUTUAN DOA SHALOM
Dilaksanakan hari Senin, 08 Juli 2019 pukul 18.00 WIB di GBI Setumbu Jatibarang. Mohon kehadiran warga jemaat.

VI.           IBADAH RIYAYA UNDHUH-UNDHUH
1.        Untuk Ibadah Riyaya Undhuh-Undhuh pada hari Minggu, 14 Juli 2019 pukul 07.30 WIB – selesai dengan pengantar bahasa Jawa, liturgi khusus.
2.        Setelah ibadah akan di adakan lelang barang, tersedia juga stand bazaar.
3.        Dalam lelang ada doorprize, doorprize dari tiap-tiap blok dan warga jemaat yang ingin mempersembahkan barang untuk doorprize.
4.        Pengumpulan persembahan barang diterima Panitia pada hari Sabtu 13 Juli 2019 pukul 17.00 WIB ( 5 sore ) di Gereja.
5.        Jika persembahan barang berupa makanan yang tidak tahan lama, bisa dikumpulkan hari minggu pagi jam 06.30 WIB.
6.        Panitia mengambil barang persembahan di Pepanthan Gempol dan Ngesrep pukul 16.00 WIB di Gereja masing-masing, diharapkan jemaat Pepanthan sudah mempersiapkan.
1.        Jikalau ada jemaat yang menghendaki untuk diambil barang persembahannya bisa menghubungi Panitia.
2.        Bagi warga jemaat yang belum mendapatkan amplop persembahan Riyaya Undhuh-Undhuh dapat mengambil di depan pintu masuk.
3.        Parkir kendaraan pada tanggal 14 Juli 2019 di harapkan di depan Gereja atau di depan rumah Bapak W. Kristiyono, halaman belakang Gereja untuk proses lelang.
4.        Mari kita berikan persembahan yang terbaik, selamat mempersiapkan Ibadah Riyaya Undhuh-Undhuh.  
II.             PEMBANGUNAN KAMAR MANDI DAN DAPUR GEREJA
         Diberitahukan kepada warga jemaat, bahwa Gereja mengadakan pembangunan
          kamar mandi dan dapur. Dengan anggaran sebesar Rp. 35.000.000,-. Bila mana
          ada warga jemaat ingin berpartisipasi dalam pembangunan dapat menghubungi
          Majelis. Mohon perhatian, dukungan doa dan dana.

III.          KATEKISASI
          Diberitahukan kepada warga jemaat, bahwa katekisasi dilaksanakan setiap hari sabtu
          pukul 10.00 WIB di Gereja. Bagi warga jemaat yang mempunyai putra putri yang mau Sidi di mohon                 untuk mengikuti Katekisasi tersebut. Mohon perhatiannya.

IV.           LATIHAN PADUAN SUARA
         Dilaksanakan hari Jumat, 12 Juli 2019 pukul 18.00 WIB di Gereja, dengan
          pelatih Bapak Darpitoyo. Mohon kehadiran Bapak Ibu Saudara.

V.             LATIHAN MUSIK DRUM
          Dilaksanakan setiap hari Rabu, pukul 16.00 WIB ( 4 sore ) di Gereja. Bagi Remaja /
          Pemuda yang berminat bisa mengikuti latihan tersebut. Mohon perhatiannya.

VI.           WARTA DARI KOMISI VERIFIKASI
Dimohon untuk Bendahara Komisi baik Induk dan Pepanthan untuk mengumpulkan Fotocopy buku Kas, Fotocopy Nota masuk keluar dari tahun 2017 dan 2018 karena akan diadakan pengecekan ulang dari Komisi Verifikasi. Data diserahkan ke Ibu Ida Damayanti / Ibu Nita A. Mohon perhatiannya.

VII.        ULANG TAHUN
    Warga jemaat yang berulang tahun tanggal 07 – 13 Juli 2019
No
Nama
Blok/Pepanthan
Tanggal Lahir
1
Ibu Suwarti
IV
9 Juli
2
Ibu Sugiharti
II
10 Juli
3
Ibu Suswanti
VA
12 Juli
4
Ank. Pradikta Rifnanda
Gempol
12 Juli









Segenap Majelis dan seluruh warga jemaat GKJ Mijen Semarang mengucapkan

     ” Selamat Berbahagia”, Tuhan selalu memberkati

VIII. Informasi Persembahan Minggu, 30 Juni  2019  
Persembahan
Mijen Pagi
Mijen Sore
Jumlah
Mingguan
549.000
363.500
912.500
Bulanan
905.000
580.000
1.485.000
Mirunggan
1.000.000*
350.000*
1.350.000*
Pembangunan
324.000
227.000
551.000
Pemanggilan Pendeta
677.000
334.000
1.011.000
Jumlah
3.455.000
1.854.500
5.309.500
·      Persembahan Pemb. Kamar Mandi                      Rp. 1.000.000,-*
·      Persembahan Pemb. Kamar Mandi ( VN )                       Rp.    100.000,-*
·      Persembahan Pemb. Kamar Mandi ( WR )          Rp.    250.000,-*
·      RINCIAN PERSEMBAHAN PEMANGGILAN PENDETA,
     MINGGU 30 Juni 2019  
Blok/ No
Jumlah
Blok/No
Jumlah
Blok/No
Jumlah
I/02
50.000
III/27
50.000
Kantong
217.000
I/01
30.000
IV/01
100.000
Kantong
204.000
II/04
50.000
IV/02
50.000


II/05
50.000
IV/32
100.000


III/24
10.000
IV/33
100.000










·      Ralat untuk persembahan pemanggilan pendeta tanggal 30 Juni 2019 yang
     semula tertulis Trah Moctimoen  Rp. 600.000,- yang benar Trah Moch moe’in
     sebesar Rp. 600.000,-

·      RINCIAN  PERSEMBAHAN BULANAN, MINGGU 30 Juni 2019

Blok/No
Jumlah
Blok/No
Jumlah
Blok/No
Jumlah
I/01
30.000
III/17
300.000
IV/32
200.000
I/02
50.000
III/24
10.000
IV/33
100.000
II/04
200.000
III/27
100.000
VA/03
20.000
II/05
50.000
III/33
50.000
VA/04
20.000
III/03
60.000
IV/01
100.000


III/04
120.000
IV/02
75.000












X.          Informasi Keuangan Gereja Bulan Juni 2019    
           Saldo bulan lalu                                   Rp. 453.850.972,-
     Penerimaan Juni 2019                                Rp.   27.775.000,-

    Jumlah                                                         Rp. 481.625.972,-
          Pengeluaran Juni 2019                          Rp.   36.313.052,-
         Saldo per 30 Juni   2019                         Rp. 445.312.920,-                         
   
             
              Terdiri atas :
           Tabungan Dana Rutin  Rp. 342.595.646,- 
           Kas                              Rp. 102.717.274,-



selesai